Kamis, 29 November 2012

MG Konsol Game Portabel Android Pertama

image from playMG.com
Semakin banyak saja perangkat bersistem operasi android bukan hanya ponsel dan tablet saja beberapa waktu yang lalu telah ada konsol game berbasis android yang bisa di mainkan di televisi atau di layar LCD , muncul sebagai  pelopor dan  pertama ada MG menjadi  portabel game android pertama yang dipasarkan saat ini  .

Seperti yang di kutip dari playmg.com portabel game ini sudah berisi game pre-load atau game trial premium dari Electronict Arts (EA) dan Com2Us atau setelahnya bisa membeli versi lengkapnya , dukungan ratusan ribu lebih app dan game yang tersedia di Playstore kebanyakan gratis tentunya tidak kesulitan mencari game atau app yang sesuai . 

 Untuk informasi spesifikasinya sebagai berikut :

Specs:

TouchscreenFull-size 4-inch high-density Gorilla Glass touch screen with more than a quarter million ultra-sharp pixels .

Memory8GB Micro SD memory card is included .Add more when you need it.

Battery1880mAh for Long-life battery (3.75 hours Play time, 4+ days stand-by).

Camera1.3MP front-facing camera for Face Unlock Security.
ConnectorMicro USB 2.0 connector AudioHeadset jack for ultra-immersive full-stereo gaming audio.

Wi-Fi 

Sedangkan harga MG sendiri di patok di kisaran harga USD $159,99 untuk 1 handset MG, 1 Case ,1 Charge dan USD  $169,99 untuk 1 handset MG , 2 case dengan masa garansi 1 tahun. 

image from playMG.com















Tapi untuk saat ini MG hanya di jual di AS dan masih menurut kabar yang ada di situs playMG ada rencana memasarkan di luar AS dan kapan waktunya belum di pastikan ,atau jika ingin mengetahui lebih detailnya tentang MG klik Disini untuk mengunjungi situsnya.

Sumber : PlayMG.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar